Detail Cantuman
Pencarian SpesifikMultimedia
Skripsi : HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN MINUM OBAT ANTIBIOTIK TERHADAP TINGKAT KEPATUHAN PASIEN ISPA DI PUSKESMAS MINASA UPA MAKASSAR
LATAR BELAKANG: Infeksi saluran pernafasan akut adalah infeksi yang mengenai saluran pernafasan atas dan bawah. Biasanya penyebabnya berupa virus dan bakteri. Oleh karena itu, pengobatan ISPA dilakukan dengan tatalaksana antibiotik. Pemilihan antibiotik dilakukan secara tepat sehingga pasien mendapatkan terapi yang rasional yang mencakup jenis obat, dosis dan lamanya obat diberikan.
TUJUAN: Untuk mengetahui hubungan antara tingkat pengetahuan minum obat antibiotik terhadap tingkat kepatuhan konsumsi antibiotik pada pasien ISPA di puskesmas minasa upa.
METODE: Metode penelitian yang digunakan adalah survey observasional analitik dengan desain penelitian cross sectional. Populasi yang di ambil adalah pasien ISPA di Puskesmas Minasa Upa Makassar. Teknik pengambilan sampel dengan teknik purposive sampling dengan jumlah subjek penelitian sebanyak 115 orang.
HASIL: Dalam penelitian ini menggunakan analisis uji statistic chi-square dan didapatkan nilai p = 0,331 > α = 0,05 yang berarti Ho diterima dan Ha ditolak.
KESIMPULAN: Kesimpulan penelitian ini yaitu tidak terdapat hubungan antara tingkat kepatuhan minum obat antibiotik terhadap tingkat kepatuhan pada pasien ISPA di Puskesmas Minasa Upa Makassar.
Kata kunci : ISPA, pengetahuan, antibiotik, kepatuhan.
Ketersediaan
KED10542035012 | 610.2 ABD h | FK Library (Skripsi/CD KTI) | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
610.2 ABD h
|
Penerbit | Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar : Kedokteran UNISMUH Makassar., 2016 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
610.2
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain